Penyakit Hernia Nukleus Pulposus (HNP) atau lebih dikenal dengan istilah saraf terjepit terjadi ketika bantalan ruas pada tulang belakang mengalami pergeseran sehingga menekan saraf tulang belakang. Ketika seseorang menderita saraf terjepit (HNP), pada umumnya mereka akan mengalami sakit, kelemahan, dan mati rasa di area leher, punggung, lengan, dan kaki. Dalam beberapa kasus gejala tersebut bisa semakin parah dan dapat mengganggu aktivitas sehari-hari.
Penyakit Hernia Nukleus Pulposus (HNP) atau lebih dikenal dengan istilah saraf terjepit terjadi ketika bantalan ruas pada tulang belakang mengalami pergeseran sehingga menekan saraf tulang belakang. Ketika seseorang menderita saraf…